Random Article

Membuat Daftar Isi Folder dengan Folder Content Lister

 on Tuesday, 21 June 2011  

Awalnya saya pikir ini software yang kurang penting, kegunaannya adalah membuat daftar nama file di dalam suatu folder dalam bentuk text. Tapi akhirnya saya menemukan kegunaan software ini yang sebenarnya saat ingin membuat daftar lagu yang akan saya bakar ke CD.

Cara pakainya cukup mudah, hanya tinggal copy saja software ini kedalam folder yang ingin dibuat daftar kemudian jalankan dan selesai, daftar file sudah jadi dalam bentuk .txt .
Folder Content Lister bisa anda download disini.
Membuat Daftar Isi Folder dengan Folder Content Lister 4.5 5 Reza Tuesday, 21 June 2011 Awalnya saya pikir ini software yang kurang penting, kegunaannya adalah membuat daftar nama file di dalam suatu folder dalam bentuk text. ...


3 comments:

Makasih udah mampir ke blog saya, alangkah baiknya kalo anda mau ninggalin komennya.